Did You Know

10 besar mobil tercepat di dunia tahun 2011-2012

Berikut adalah peringkat 10 besar mobil tercepat di dunia tahun 2011-2012, yang tersedia di pasar dunia (model produksi, sebagai lawan dari mobil konsep) yang diukur dengan kecepatan tertinggi yang diuji (kecepatan teoritis tidak dihitung).
1. Bugatti Veyron 16.4 Super Sport
Top Speed:
267 mph ( km/jam).
Top Speed Time:
0-100 km/jam (0-62.1 mph) dalam 2.5 detik.
Mesin:
Aluminum, Narrow Angle 8 Liter W16 Engine dengan 1200 hp.
Harga:
$2,400,000






2. Koenigsegg Agera R
Top Speed:
260 mph ( km/jam).
Top Speed Time:
0-100 km/jam (0-62.1 mph) dalam 2.8 detik.
Mesin:
Twin Turbo 5.0-liter V8 Engine dengan 1099 hp.
Harga:
$1,600,000

https://i0.wp.com/www.thecoolist.com/wp-content/uploads/2011/02/Koenigsegg-Agera-R-5.jpg





3. SSC Ultimate Aero TT
Top Speed:
257 mph ( km/jam).
Top Speed Time:
0-100 km/jam (0-62.1 mph) dalam 2.7 detik.
Mesin:
Twin-Turbo V8 Engine dengan 1183 hp.
Harga:
$654,400




4. Saleen S7 Twin-Turbo
Top Speed:
248 mph ( km/jam).
Top Speed Time:
0-100 km/jam (0-62.1 mph) dalam 3.2 detik.
Mesin:
Twin Turbo All Aluminum V8 Engine dengan 750 hp.
Harga:
$555,000










5. Koenigsegg CCX
Top Speed:
245 mph ( km/jam).
Top Speed Time:
0-100 km/jam (0-62.1 mph) dalam 3.2 detik.
Mesin:
90 Degree V8 Engine dengan 806 hp.
Harga:
$545,568









6. McLaren F1
Top Speed:
240 mph ( km/jam).
Top Speed Time:
0-100 km/jam (0-62.1 mph) dalam 3,2 detik.
Mesin:
BMW S70/2 60 Degree V12 Engine dengan 627 hp.
Harga:
$970.000 (Rp.).



7. Gumpert Apollo
Top Speed:
224 mph ( km/jam).
Top Speed Time:
0-100 km/jam (0-62.1 mph) dalam 3,0 detik.
Mesin:
V8 Engine dengan 650 hp.
Harga:
$450.000






8. Noble M600
Top Speed:
223 mph
Top Speed Time:
0-100 km/jam (0-62.1 mph) dalam 3,7 detik.
Mesin:
V8 Engine dengan 650 hp.
Harga:
$330.000








 

8. Pagani Zonda Cinque Roadster
Top Speed:
217 mph
Top Speed Time:
0-100 km/jam (0-62.1 mph) dalam 3,4 detik.
Mesin:
Twin Turbocharger AMG V12 Engine dengan 678 hp.
Harga:
$1.850.000




8. Ferrari Enzo 
Top Speed:
217 mph
Top Speed Time:
0-100 km/jam (0-62.1 mph) dalam 3,4 detik.
Mesin:
F140 Aluminium V12 Engine dengan 660 hp.
Harga:
$670.000


 

9. Jaguar XJ220 
Top Speed:
217 mph ( km/jam).
Top Speed Time:
0-100 km/jam (0-62.1 mph) dalam 3,8 detik.
Mesin:
Twin Turbo V6 dengan 542 hp.
Harga:
$650.000
 

9. Ascari A10 
Top Speed:
215 mph ( km/jam).
Top Speed Time:
0-100 km/jam (0-62.1 mph) dalam 2,8 detik.
Mesin:
BMW V8 S62 Engine dengan 625 hp.
Harga:
$650.000


10. Pagani Zonda F 
Top Speed:
215 mph ( km/jam).
Top Speed Time:
0-100 km/jam (0-62.1 mph) dalam 3,5 detik.
Mesin:
Mercedes Benz M180 V12 Engine dengan 650 hp.
Harga:
$667.321



Sumber: The Richest People

 

About rengkodriders

Sebaik-baik Manusia adalah Manusia yang bermanfaat bagi Orang Lain

Diskusi

3 respons untuk ‘10 besar mobil tercepat di dunia tahun 2011-2012

  1. Pengen punya gan ane.. :d

    Posted by Rayyan | Desember 23, 2011, 11:52 am

Trackbacks/Pingbacks

  1. Ping-balik: Mobil Bekas Zebra Di Malang – MobilSecond.Info - Februari 23, 2018

Tinggalkan komentar

Arsip Full…

Blog Stats

  • 2.632.390 hits

Map

free counters

Now Online

Blog sobat

Awas!!! virus piala dunia

Nilai Blog Ini

My site is worth$1,763.4Your website value?